Entahlah, mungkin jika seluruhkabel listrikdan telepon diduniaini disambung-sambung jadi satu mungkin jika dibentangkan panjangnya bisa sampai ke langit ketujuh sana. Memang kehidupan manusia menjadi lebih indah dan berwarna karena peran dari kabel-kabel ini. Benda ini menyalurkan listrik dan pesan suara kerumah-rumahmelalui tiang-tiang di pinggir jalan. Di kawasan yang lebih moderen dan tertata, kabel-kabel ini dilewatkan di bawah tanah karena pada dasarnya kabel-kabel yang bergelantungan ditiang-tiangitu melanggar estetika, rawan disambarpetir, dan juga berbahaya. Tapi kebanyakan - terutama di negara-negara dunia ketiga - kabel-kabel itu masih bergelantungan di atas, tumpang tindih, tidak tertata, dan membingungkan.Anehnya, seruwet apapun, ada saja orang yang tahu, darimana kabel-kabel itu berasal dan dimana saja ujung-ujungnya.
![Kabel-kabel Ruwet Di Dunia [ www.BlogApaAja.com ] Kabel-kabel Ruwet Di Dunia [ www.BlogApaAja.com ]](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgL9X7NcLdtxvmEdVC388Mx8_phCcHupBFgWauy-kzYWDjpTbKmRvAuPu4eJjKozmx1XbCAAzSSM1ieuCgtj-46aq8yWTgPhpkL7SILro7GkxUhfOMGAQAJj_XsvlkcNZRoCa97vEs6ivD_/)
![Kabel-kabel Ruwet Di Dunia [ www.BlogApaAja.com ] Kabel-kabel Ruwet Di Dunia [ www.BlogApaAja.com ]](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi8MfRJ9-oqcibhV6apbEyoIZA9gOI-Ridh8XOzjtSxsvYgFl1bmFmUYLqxqYCXn2L3ZrOYKlOdFcQ0xbXorxoJU6SpjDOJ-HsunNTHKgwW_XodzntBtiFOg1M2kutMO-j5jpjcCibc7-s7/)
![Kabel-kabel Ruwet Di Dunia [ www.BlogApaAja.com ] Kabel-kabel Ruwet Di Dunia [ www.BlogApaAja.com ]](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgHrOTULkHkPVKuhPyFPGeOD__fCm_x0n35KdV4YK7LH7uZYcc57FG6yCyXwoQTwCgmQg-j_DSipM0apkD_sHBEszdebMqqASGfnsgvO1XCz_ABB5vGH1x1TL6YvYiwyYz-pq6ZWv5Hq-fo/)
![Kabel-kabel Ruwet Di Dunia [ www.BlogApaAja.com ] Kabel-kabel Ruwet Di Dunia [ www.BlogApaAja.com ]](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhyHQP9cM8VcVTFOq6iutP8NpMqLp_LGrumrChYmVDR5XH5b_58RsKoZhITFRwAZBnbNIfkmpblxTPDUBmu22ISxjc6fvi4Pp4VaNAeRraIQQttKlKezYaqtvPFe36hRZqXDph6esIn8HS-/)